PENINGKATAN DAYA DAN KECEPATAN BERKECAMBAH BENIH MALAPARI (Pongamia pinnata)

Eliya Suita, Dida Syamsuwida

Abstract


Malapari adalah tanaman legume yang berpotensi sebagai sumber bioenergi. Dalam rangka penanamannya diperlukan benih berkualitas secara fisiologis. Tujuan penelitian adalah mendapatkan perlakuan yang tepat untuk meningkatkan daya dan kecepatan berkecambah benih malapari. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan acak Lengkap (RAL) pola faktorial. Perlakuan yang digunakan meliputi penurunan kadar air (kontrol dan kadar air benih diturunkan), perlakuan pendahuluan (perendaman air selama 24 jam, air kelapa selama 3 dan 6 jam) dan kondisi penaburan (bak kecambah terbuka dan tertutup plastik). Hasil penelitian menunjukkan bahwa daya berkecambah dan kecepatan berkecambah benih malapari dapat ditingkatkan dengan menurunkan dahulu kadar air benih hingga mecapai 41,80%, dan ditabur pada kondisi bak terbuka. Perlakuan ini menghasilkan nilai daya berkecambah dan kecepatan berkecambah masing-maing 99% dan 4,48%KN/etmal, dengan lama waktu yang diperlukan untuk berkecambah rata-rata selama 13,75 hari.


Keywords


kadar air; Pongamia pinnata; perlakuan pendahuluan; perkecambahan benih

Full Text:

PDF

References


Aminah, A, Danu, N. Siregar, dan Dharmawati. 2012. Kranji (Pongamia pinnata Merril) Sumber Energi Terbarukan. Balai Penelitian Teknologi Perbenihan Tanaman Hutan.

Anwar, A, Renfiyeni, dan Jamsari. 2008. Metode Perkecambahan Benih Tanaman Andalas (Morus macroura Miq.). Jerami. Vol.1 No.1

Bewley, J.D and M. Black. 1985. Seeds : Physiology of Development and Germination.

nd Edition. Plenum Press, New York, p 445

BTP (Balai Teknologi Perbenihan). 2000. Pedoman Standarisasi Pengujian Mutu Fisik dan Fisiologis Benih Tanaman Hutan. Publikasi Khusus. Vol.2 No 4. Balai Teknologi Perbenihan, Badan Litbang Kehutanan dan Perkebunan. Bogor

Hedty, Mukarlina, M Turnip. 2014. Pemberian H2SO4 dan Air Kelapa pada Uji Viabilitas Biji Kopi Arabika (Coffea arabica L.). Jurnal Protobiont. Vol 3 (1): 7 – 11

ISTA. 2010. International rules for seed testing: Edition 2010. The International Seed Testing Association. Bassersdorf. Switzerland.

Ilyas, S. 2012. Ilmu dan Teknologi Benih : Teori dan Hasil-hasil Penelitian. IPB Press.

Kurniaty, R, Yuniarti N, Muharam A, Kartiana E.R., Ismiati E, Royani H. 2003.

Teknik penanganan benih jenis andalan setempat di Sulawesi Selatan, bali, Kalimantan Barat dan Jawa barat. LUC No. 385. Departemen Kehutanan. Balai Penelitian dan Pengembangan Kehutanan. Bogor.

Murniati, E. 2013. Fisiologi Perkecambahan dan Dormansi Benih (Dasar Ilmu dan Teknologi Benih). IPB Press.

Nurussintani, W, Damanhuri dan S. L. Purnamaningsih. 2013. Perlakuan Pematahan dormansi terhadap daya tumbuh benih 3 varietas kacang tanah (Arachis hypogaea). Jurnal Produksi Tanaman Vol 1(1). Universitas Brawijaya.

Putri, B, A. Vickry dan H. W. Maharani. 2013. Pemanfaatan air kelapa sebagai pengkaya media pertumbuhan mikroalga Tetraselmis sp. Prosiding Semirata FMIPA Universitas Lampung.

Sadjad, S, E. Muniarti, S. Ilyas.1999. Parameter Pengujian Vigor Benih Komparatif ke Simulatif. Jakarta : PT. Grasindo.

Sutopo, L. 2002. Teknologi Benih. PT Raja Grafindo Persada Jakarta.

Soerawidjaja, S.H. 2007. An Overview on Biofuel : The 3rd MRPTNI CUPT Conference.

Sudomo, A. 2012. Perkecambahan benih sengon (Falcataria moluccana Miq) Barneby & J W Grimes) pada empat jenis media. Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan PKM: Sains, Teknologi dan Kesehatan. Vol.3, 1: 37-42.

Widajati, E. 2013. Metode Pengujian Benih (Dasar Ilmu dan Teknologi Benih). IPB Press.




DOI: https://doi.org/10.20886/bptpth.2015.3.1.43-50

Copyright (c) 2016 Jurnal Perbenihan Tanaman Hutan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Privacy Statement

The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.

 

Published by:

Forest Tree Seed Technology Research & Development Center (FTSTRDC)

Balai Penelitian dan Pengembangan Teknologi Perbenihan Tanaman Hutan
Jl. Pakuan Ciheuleut PO BOX 105 Bogor Jawa Barat  Indonesia
telepon  : 0817742659/081283343209/085243000150
email     : yuli_bramasto@yahoo.co.id

               sekrejpth@gmail.com

               triastutiwisudayati@gmail.com

               bpkm_munasri@yahoo.co.id

Web      : http://benih-bogor.litbang.menlhk.go.id/

email    : bptpth@forda-mof.org

This journal indexed by:

 

Copyright © 2017|Jurnal Perbenihan Tanaman Hutan, Balai Penelitian dan Pengembangan Teknologi Perbenihan Tanaman Hutan (e-ISSN 2527-6565, p-ISSN 2354-8568)