PELUANG USAHA EKOWISATA CAGAR ALAM/TAMAN WISATA ALAM KAWAH IJEN DI KAWASAN TAMAN NASIONAL ALAS PURWO

Elvida Yosefi Suryandari

Abstract


Cagar Alam/Taman Wisata Alam Kawah Ijen di Taman Nasional Alas Purwo memiliki kekayaan dan daya tarik yang beranekaragam sehingga dapat dijadikan modal besar dalam pengembangan ekowisata dengan obyek yang dapat dipasarkan kepada konsumen baik dalam maupun luar negeri. Analisa SWOT dilaksanakan untuk menyusun strategi peluang usaha ekowisata di kawasan konservasi ini. Membangun kerjasama antara pengelola taman nasional, pemerintah daerah dan pengusaha swasta, sangat diperlukan dalam meningkatkan peluang usaha ekowisata. Disamping itu adanya kebijakan khusus diharapkan dapat mendukung usaha ekowisata, sehingga menciptakan keseimbangan yang positif antara tujuan komersial usaha, lingkungan yang baik dan peningkatan nilai ekonomi bagi masyarakat lokal.

Keywords


Usaha ekowisata, CA/TWA Kawah Ijen, analisa SWOT, kebijakan khusus

Full Text:

PDF

References


Anonim. 2003. Buku Informasi Taman Nasional Alas Purwo. Balai Taman Nasional Alas Purwo. Banyuwangi. Anonim. 2004. Data Statistik Balai Taman Nasional Alas Purwo Tahun 2003. Banyuwangi. Fandeli, C. 2000. Pengertian dan Konsep Dasar Ekowisata dalam buku “Pengusahaan Ekowisata”. Fakultas kehutanan UGM. Pustaka Pelajar Offset. Yogyakarta.2000. Rangkuti, F. 1997. Analisi SWOT : Teknik membedah kasus bisnis. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Santoso, RA. 2004. Pengembangan Peluang Usaha Dalam Bisnis Ekowisata Di Kawasan Wisata Pantai Plengkung Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur. Fakultas Kehutanan IPB. Bogor. Sutaningsih, E. 2004. Ijen, Jawa Timur. Http://www.vsi.esdm.go.id/ gunungapiIndonesia/ijen/main.html.




DOI: https://doi.org/10.20886/jakk.2005.2.1.13-26

Copyright (c) 2017 Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.